Resep Kue
Bahan I :
- 225 gr mentega
- 180 gr dark cooking chocolate, potong-potong
- 150 gr gula pasir
- 3 btr telur ayam
- 10 bh cup kertas
Bahan II : (ayak sampai rata)
- 200 gr tepung terigu
- 1 sdt baking powder
- ½ sdt vanilli bubuk
- 1 sdt garam
Chocolate Ganache :
- 150 gr dark cooking chocolate
- 275 ml krim kemtal
Cara Membuat:
- Tim mentega dan dark cooking chocolate hingga meleleh. Sisihkan
- Kocok gula pasir dan adonan coklat hingga rata. Masukkan telur satu per satu sambil diaduk hingga rata.
- Tambahkan bahan II, aduk rata, tuang adonan yg telah diberi cup kertas.
- Panggang di oven bersuhu 160° selama 40 menit atau sampai cake matang.
- Chocolate Ganache : Campur rata coklat leleh dengan krim kental. Diamkan Chocolate Ganache sampai menjadi coklat yg lembut
- Hias bagian atasnya dengan Chocolate Ganache.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar